Gaya Mengemudi Pengaruhi Konsumsi Bahan Bakar
Efisiensi bahan bakar tentu menjadi pertimbangan penting dalam memilih mobil. Namun, selain memperhatikan spesifikasi mobil dan kondisi komponen-komponennya, ternyata gaya mengemudi juga bisa membuat mobil semakin irit atau boros bahan bakar.
Gaya mengemudi seseorang sangat mempengaruhi konsumsi bahan bakar mobil, dan hal ini merupakan pola kebiasaan yang sulit untuk diubah. Apabila seseorang terbiasa mengemudi dengan kecepatan tinggi, sering menginjak pedal gas secara penuh dan pedal rem secara mendadak, hal ini tentu membuat konsumsi bahan bakar semakin boros.
Ketika menempuh perjalanan jarak jauh, perbedaan konsumsi bahan bakar dengan gaya mengemudi seperti ini akan sangat terasa. Sebaliknya, mengemudi lebih santai dengan kecepatan konstan akan membuat mobil lebih irit bahan bakar karena tidak perlu terlalu sering beralih antara pedal gas dan rem secara mendadak.
Kategori Artikel
Berita Terbaru
-
15 November 2024
Penjualan Honda Melesat Naik Bulan Oktober 2024 Berkat Tingginya Minat Konsumen
-
11 November 2024
Honda Menjadi Mitra Kendaraan Resmi di Kejuaraan Atletik Dunia Tokyo 2025
-
10 November 2024
Selamat Hari Pahlawan Nasional 2024
-
31 October 2024
Fitur Keselamatan Aktif dan Pasif untuk Perlindungan Menyeluruh
-
28 October 2024
Selamat Hari Sumpah Pemuda 2024
-
18 October 2024
5 Manfaat Penting High Ground Clearance
-
02 October 2024
Selamat Hari Batik Nasional 2024
-
01 October 2024
Selamat Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 2024
-
26 September 2024
Ingin Rem Mobil Lebih Awet? Hindari 5 Kebiasaan Ini!
-
25 September 2024
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2024