Honda Resmi Luncurkan Mobil Listriknya di Jerman
Honda secara resmi meluncurkan mobil listrik Honda e dalam Frankfurt Motor Show, Jerman pada 10 September 2019.
Mengusung desain yang simple dan praktis, Honda e juga dilengkapi teknologi canggih sepertiĀ AI (Artificial Intelligence) Honda Personal Assistant.
Dengan kapasitas baterai 35,5 kWh, Honda e mampu menempuh jarak 220 km dalam sekali pengisian daya. Mobil ini mampu mencapai kecepatan 100 km/jam dalam 8 detik.
Kategori Artikel
Berita Terbaru
-
17 January 2025
Honda Pertahankan Posisi Tiga Besar Penjualan di 2024: Bukti Kepercayaan Konsumen
-
14 January 2025
New Honda City Hatchback RS: Kombinasi Sporty dan Teknologi Canggih untuk Generasi Muda
-
01 January 2025
Selamat Hari Jadi Kabupaten Jember ke-96
-
31 December 2024
Sambut Tahun Baru 2025 dengan Semangat Baru
-
24 December 2024
Selamat Natal 2024
-
22 December 2024
Selamat Hari Ibu Nasional 2024
-
21 December 2024
Bulan Ini Saat Tepat Beli Mobil Honda Impian
-
17 December 2024
Info Operasional Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
-
13 December 2024
Kenali Tanda-Tanda Power Steering Bermasalah
-
12 December 2024
Mudahnya Menjaga Mobil Tetap Prima dengan Pick Up dan Home Service