Honda E Prototype Siap Meluncur di Geneva Motor Show 2019
Honda siap menampilkan mobil listrik Honda e Prototype dalam Geneva International Motor Show pada 5 Maret 2019. Model ini merupakan pengembangan dari Honda Urban EV Concept yang telah diluncurkan pada 2017 lalu.
Honda e Prototype memiliki desain yang unik serta fungsionaltias yang canggih, sehingga cocok dan nyaman dikendarai di dalam kota. Pengisian listrik bisa dilakukan melalui bagian tengah kap mobil, sedangkan jumlah daya listrik yang tersedia bisa dilihat melalui layar LED.
Kategori Artikel
Berita Terbaru
-
14 January 2025
New Honda City Hatchback RS: Kombinasi Sporty dan Teknologi Canggih untuk Generasi Muda
-
01 January 2025
Selamat Hari Jadi Kabupaten Jember ke-96
-
31 December 2024
Sambut Tahun Baru 2025 dengan Semangat Baru
-
24 December 2024
Selamat Natal 2024
-
22 December 2024
Selamat Hari Ibu Nasional 2024
-
21 December 2024
Bulan Ini Saat Tepat Beli Mobil Honda Impian
-
17 December 2024
Info Operasional Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
-
13 December 2024
Kenali Tanda-Tanda Power Steering Bermasalah
-
12 December 2024
Mudahnya Menjaga Mobil Tetap Prima dengan Pick Up dan Home Service
-
06 December 2024
Lima Mobil Honda Raih Penghargaan di GridOto Award 2024